PSSI TAK TEGAS

Persija Jakarta dikabarkan telah mendapat kucuran dana sebesar Rp. 40 miliar dari Anggaran Pendapat dan Belanja Daerah (APBD) DKI Jakarta untuk Liga Super Indonesia musim depan.

Kabar ini disampaikan langsung Asisten Manajer Persija, Ferry Indrasjarief yang mengungkapkan jika musim depan tim berjuluk "Macan Oranye" itu tak akan kesulitan dalam hal pendanaan untuk kontrak dan beli pemain serta kebutuhan tim.

"Pengajuan dana ini sudah disetujui DPRD DKI Jakarta. Dari 17 yang memberikan suara, hanya satu anggota DPRD saja yang tidak setuju," kata Ferry.

Meski telah mendapat kepastian akan hal ini, namun Persija tetap akan menghemat dan tak menghambur-hamburkannya.

"Kami tetap harus melakukan efisiensi untuk mengantisipasi kemungkinan buruk di musim mendatang. Jika musim lalu kontrak pemain dialokasikan sebesar Rp.16 miliar, sekarang turun menjadi Rp.15 miliar,” ungkap Ferry lagi.

PSSI & BLI gak tegas katanya tim-tim liga super harus MANDIRI alias TIDAK BOLEH memakai DANA "APBD". tapi apa kenyataannya??

MALU SAYAH jd bangsa INDONESIA, tim IBUKOTAnya gak bisa kasih contoh yang baik !!!



kumaha tah tanggapanna??
SING TEGAS ATUH

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OI OI !!

PERSIB BANDUNG